Ancaman Cyber Security Beserta Metode, Manfaat dan Contoh Kasusnya!
Cyber Security merupakan cara yang dilakukan untuk melindungi sistem komputer dari berbagai ancaman atau akses ilegal. Cyber security mencakup alat, kebijakan dan konsep keamanan yang bisa digunakan untuk melindungi aset. Cyber security bisa mengurangi ancaman ke dalam sistem komputer. Perlindungan ini berlaku untuk perangkat komputer, aplikasi, layanan dan informasi yang dikirimkan dan disimpan dalam lingkungan…
Read article